MacBook Pro M1 “13 Inch 2020” merupakan laptop paling menarik yang dirilis Apple selama beberapa tahun terakhir. Menggunakan chips M1 baru, memberikan masa pakai baterai yang bisa bertahan lebih lama, dan memiliki kinerja yang sangat baik.
Review Macbook Pro 2020
MacBook Pro 13 inch M1 adalah merupakan salah satu laptop Apple paling inovatif dari perusahan Steve Jobs pada lini Pronya. Bersamaan dengan saudaranya MacBook AIR 2020 M1 dan Mac Mini M1 2020. Perangkat yang disematkan Apple pada produk terbaru mereka telah mendapatkan perombakan di sektor CPU dan grafis terintegrasi berkat chip M1 5 nm Apple.
Menurut mereka, chip M1 tidak hanya mampu membuat MacBook hemat baterai, namun juga memberikan masa pakai baterai yang lebih lama, kinerja yang jauh lebih baik daripada generasi sebelum-sebelumnya yaitu Intel. Chip M1 memberikan kemampuan tiga kali lebih cepat dari laptop Windows di kelasnya, dan lebih cepat dari pendahulunya.
Mimin menemukan di hampir semua aspek hal itu telah terjadi. Performa di kedua aplikasi, dan sementara menggunakan aplikasi lama yang dibuat untuk MacBook berbasis intel. Sangat mengesankan, dan performa keseluruhan Apple MacBook Pro 2020 telah dibuktikan banyak penggunanya terpesona olehnya.
Saat ini MacBook Pro 2020 dijual dengan harga Rp 21.999.000 untuk kapasitas memory 256GB dan Rp 25.09.00 untuk kapasitas 512GB. MacBook Pro M1 12 inchi 2020 adalah kabar baik dari lini MacBook Pro dengan revolusi pada semua yang ada. Pada penyegaran model 16 inci tahun lalu lebih pada faktor bentuk, dengan layar yang lebih besar, speaker yang lebih baik dan keyboard baru.
Chip M1 menawarkan kinerja dan masa baterai yang meningkat secara signifikan, sekaligus dapat menjalankan aplikasi Mac yang tersedia. Aplikasi iOS dengan mudah, dan kombinasinya bersamaan dengan harga yang kompetitif. Apabila kamu menyukai tampilan dan nuansa MacBook ini, kamu akan sangat senang dengan laptop Apple M1 tersebut.
Berikut spesifikasi MacBook Pro 13 inch M1 2020:
Warna
- Perak
- Abu-abu
Layar
- Layar Retina
- Layar 13,3 inci (diagonal) dengan lampu latar LED dan teknologi IPS; resolusi 2560 x 1600 pada 227 piksel per inci dengan dukungan untuk jutaan warna
- Skala resolusi yang didukung:
- 1680 x 1050
- 1440 x 900
- 1024 x 640
- Kecerahan 500 nit
- Warna luas (P3)
- Teknologi True Tone
Chip
- Chip Apple M1
CPU 8-core dengan 4 core performa dan 4 core efisiensi
GPU 8-core
Neural Engine 16-core
Baterai dan Daya
- Web nirkabel hingga 17 jam
- Pemutaran film aplikasi Apple TV hingga 20 jam
- Baterai lithium-polymer bawaan 58,2 watt‑jam
- Adaptor Daya USB-C 61W
Memori
- 8GB
8 GB memori terintegrasi
Dapat dikonfigurasi menjadi: 16 GB
Penyimpanan
- SSD 256 GB
Dapat dikonfigurasi menjadi: 512 GB, 1 TB, atau 2 TB
Pengisian Daya dan Ekspansi
Dua port Thunderbolt/USB 4 dengan dukungan untuk:
- Pengisian daya
- DisplayPort
- Thunderbolt 3 (hingga 40 Gb/dtk)
- SB 4 (hingga 40 Gb/dtk)
- USB 3.1 Gen 2 (hingga 10 Gb/dtk)
- Headphone
Papan Ketik dan Trackpad
- Magic Keyboard berlampu latar dengan:
- 65 tombol (AS) atau 66 tombol (ISO), termasuk 4 tombol panah dalam susunan T terbalik
- Touch Bar
- Sensor Touch ID
- Sensor cahaya sekitar
- Trackpad Force Touch untuk kontrol kursor yang akurat dan kemampuan mendeteksi tekanan; mengaktifkan klik Bertenaga, akselerator, gambar yang sensitif terhadap tekanan, dan gerakan Multi-Touch
Nirkabel
- Wi-Fi
Jaringan nirkabel Wi-Fi 6 802.11ax
Kompatibel dengan IEEE 802.11a/b/g/n/ac - Bluetooth
Teknologi nirkabel Bluetooth 5.0
Kamera
- Kamera FaceTime HD 720p
Dukungan Video
Secara bersamaan mendukung resolusi asli sepenuhnya pada layar bawaan dalam jutaan warna dan:
- Satu layar eksternal dengan resolusi hingga 6K pada 60 Hz
Output video digital Thunderbolt 3
- Output DisplayPort asli melalui USB‑C
- Output VGA, HDMI, DVI, dan Thunderbolt 2 didukung menggunakan adaptor (dijual terpisah)
Audio
- Speaker stereo dengan rentang dinamis tinggi
- Suara stereo berjangkauan luas
- Dukungan untuk pemutaran Dolby Atmos
- Deretan tiga mikrofon kualitas studio dengan SNR tinggi dan pembentuk sinyal direksional
- Jack headphone 3,5 mm
Persyaratan Operasi
- Tegangan listrik: 100 V hingga 240 V AC
- Frekuensi: 50 Hz hingga 60 Hz
- Suhu operasional: 10° hingga 35° C
- Suhu penyimpanan: −25° hingga 45° C
- Kelembaban relatif: 0% hingga 90% non-kondensasi
- Ketinggian beroperasi: teruji hingga 3.000 meter
- Ketinggian penyimpanan maksimum: 4.500 meter
- Ketinggian pengiriman maksimum: 10.500 meter
Ukuran dan Berat
- Tinggi: 1,56 cm
- Panjang: 30,41 cm
- Lebar: 21,24 cm
- Berat: 1,4 kg
Sistem Operasi
macOS
mac OS adalah sistem operasi desktop tercanggih di dunia.macOS Big Sur memperkenalkan desain baru yang mengagumkan dan pembaruan besar pada aplikasi — membuat MacOS lebih hebat dan memikat. Pelajari lebih lanjut mengenai sistem operasi terbaru
Aksesibilitas
Fitur aksesibilitas MacBook Pro M1 “13 Inch 2020” membantu penyandang disabilitas memaksimalkan MacBook Pro baru mereka. Dengan dukungan bawaan untuk penglihatan, pendengaran, mobilitas, dan pembelajaran, Anda bisa membuat dan melakukan berbagai hal luar biasa. Pelajari lebih lanjut mengenai Aksesibilitas
Fitur-fitur meliputi:
- Kontrol Suara
- VoiceOver
- Zoom
- Tambah Kontras
- Kurangi Gerakan
- Dikte
- Kontrol Pengalihan
- Teks Tertulis
- Teks ke Suara
Aplikasi Bawaan
- Foto
- iMovie
- GarageBand
- Pages
- Numbers
- Keynote
- Safari
- FaceTime
- Pesan
- Peta
- Saham
- Rumah
- Memo Suara
- Catatan
- Kalender
- Kontak
- Pengingat
- Photo Booth
- Pratinjau
- Musik
- Podcast
- TV
- Buku
- App Store
- Time Machine
- Lacak
- QuickTime Player
Isi Kotak
- MacBook Pro 13 inch
- Adaptor Daya USB-C 61W
- Kabel Pengisian Daya USB-C (2 m)