Baterai lithium-polymer isi ulang bawaan 19,1 watt jam
Hingga 10 jam untuk menjelajahi web melalui Wi-Fi atau menonton video
Pengisian daya melalui adaptor daya atau USB-C ke sistem komputer
Model Wi-Fi + Cellular
Hingga 9 jam untuk menjelajahi web menggunakan jaringan data seluler
Sistem Operasi
iPadOS
iPadOS hadir dengan fitur canggih dan aplikasi bawaan yang dirancang untuk memanfaatkan kemampuan unik iPad.
Kelebihan
Performa Super Kencang
Apple A12 Bionic yang merupakan chipset dengan kemampuan yang bagus.Meski memiliki CPU yang lebih kencang hingga 15 persen dan lebih hemat daya 40 persen jika dibandingkan A11 Bionic, namun peningkatan terbesar dari A12 Bionic terletak pada aspek pengolah grafis (GPU). Hal ini membuat performa iPad Air mengalami peningkatan lebih cepat dan lebih baik jika dibandingkan laptop pada umumnya. Kinerjanya diklaim mampu mencapai 50 persen lebih tinggi jika dibandingkan dengan pendahulunnya.
Desain yang Mengalami Peningkatan
esain ringkas. Portabel. Pas di kantong. iPad mini memiliki desain yang tipis, ringan, dan portabel yang menjadikannya teman yang ideal saat bepergian. Dengan berat hampir 300 gram dan setipis 6,1 mm, mudah dibawa dengan satu tangan
Touch ID di Tombol Power
Apple iPad Air 2019 menawarkan konsep Touch ID. Touch ID ini tidak ada di tombol home tetapi menyatu dengan tombol power alias tombol power on/off. Kehadiran Touch ID ini memberikan pengalaman menarik kepada pengguna karena akses membuka iPad lebih ringkas dengan meletakan jari saja.